Find Us on Facebook

Instagram Gallery

Configuration error or no pictures...

SKILLS.ID

Subscribe to Our Channel

Wednesday, April 24, 2024
redaksi@topcareer.id
Profesional

Ingin Time management Baik? Kuasai Skill-nya

  • Goal setting
    Pastikan sasaran manajemen waktu yang kamu tetapkan spesifik, dapat diukur, bisa dicapai, relevan, dan target terikat waktu.
  • Effective planning
    Pastikan memiliki tujuan dan tugas serta sumber daya yang jelas dalam membuat rencana.
  • Stress management
    Harus bisa mengelola stres dengan strategis. Supaya kamu lebih santai dalam bekerja.
  • Mendelegasikan tugas
    Dengan mendelegasikan tugas kepada anggota tim akan sangat membantu kecepatan kerja. Bagikan dengan adil kepada rekan yang kompeten.
  • Single task
    Fokuslah pada satu tugas terlebih dahulu. Ini membantu kamu menyelesaikannya dengan maksimal daripada harus mengerjakan banyak tugas sekaligus.
  • Say No
    Katakan tidak pada tugas-tugas lain di luar catatan prioritas kamu.
  • Tetapkan prioritas
    Memberi waktu lebih banyak pada tugas prioritas membutuhkan sedikit usaha namun hasilnya lebih baik.
  • Hilangkan sifat menunda
    Saat kamu merasa ingin menunda pekerjaan, hilangkan segera dan mulailah bekerja.

Saat kamu berhasil menyelesaikan semua tugas pekerjaan tepat waktu dengan baik, kesehatanmu tetap terjaga, Itu tandanya manajemen waktumu dijalankan dengan benar. *

Editor: Ade Irwansyah

the authorRino Prasetyo

Leave a Reply