TopCareerID

Mau Bertani Dan Beternak? Ikuti Pelatihan Ini Yuk, Gratis!

Sumber foto: Rumah Fina

Sumber foto: Rumah Fina

Topcareer.id – Balai Latihan Kerja (BLK) Lembang kembali membuka pelatihan gratis bagi kamu yang tertarik mempelajari bidang pertanian dan peternakan.

Pelatihan kali ini terbagi atas 2 kelas yaitu, kelas boarding (asrama) yang akan mempelajari pengolahan ikan, pembudidayaan ikan catfish, pembudidayaan itik pedaging serta smart farming.

Serta kelas nonboarding (tidak asrama) yang akan mempelajari pembudidayaan jamur, pembudidayaan burung puyuh, mendaur ulang sampah organik serta pembudidayaan ikan catfish.

Syarat untuk mengikuti pelatihan ini antara lain:

Mudah bukan? Pendaftarannya bisa kamu lakukan secara online di Kemnaker.go.id sebelum 21 Januari 2020. Untuk informasi lebih lanjut, kamu dapat menghubungi admin BLK Lembang di nomor 0812-1217-0818.

Perhatian, pelatihan ini tidak diperuntukan bagi kamu yang telah mengikuti pelatihan di tahun yang sama selama 2 kali ya.

Exit mobile version