Find Us on Facebook

Instagram Gallery

Configuration error or no pictures...

SKILLS.ID

Subscribe to Our Channel

Thursday, April 25, 2024
redaksi@topcareer.id
Lifestyle

Bosan di Rumah Saja Akibat PSBB? Yuk, Ciptakan Kebiasaan Baru yang Baik untuk Perkembangan Diri

Ilustrasi. (dok. NYPost)

Topcareer.id – Lockdown akibat pandemi virus corona tidak berarti kamu juga berhenti melakukan banyak hal. Mengingat penyebaran Covid-19 yang semakin meluas memang banyak wilayah harus mengalami pembatasan atau lockdown. Di sejumlah Indonesia berlaku Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Tidak bisa melakukan rutinitas harian di luar rumah adalah cara untuk menuju kemenangan melawan pandemi virus corona. Di rumah kamu tetap bisa melakukan banyak hal baik bagi dirimu.

Seperti dikutip dari laman medium.com, Rabu (15/4/2020), berikut ini cara untuk menciptakan kebiasaan yang bisa mengembangkan dirimu selama lockdown maupun PSBB.

Baca juga: Anies Ancam Cabut Izin Usaha Perusahaan yang Langgar PSBB

Lakukan tantangan olahraga
Salah satu hal keren yang ramai di media sosial selama beberapa minggu terakhir adalah orang-orang mengambil tantangan latihan olahraga kreatif. Di Instagram misalnya, mega bintang sepak bola dunia Cristiano Ronaldo melakukan tantangan olahraga dengan saling men-tag rekan-rekannya. Kamu bisa ikut mencobanya.

Membuat podcast
Podcast bisa menjadi cara yang baik untuk menjadi lebih sosial, temukan teman dengan minat yang sama untuk dibagikan, dan buat obrolan sekali seminggu tentang hal yang kamu dan temanmu minati.

Mulai latihan relaksasi
Lockdown akibat virus corona bisa menjadi waktu yang tepat untuk memulai beragam latihan relaksasi seperti meditasi atau yoga. Dapatkan ketenangan pikiran dan tubuh yang lebih rileks.

Baca kegiatan lainnya di halaman berikutnya>>

the authorRino Prasetyo

Leave a Reply