TopCareerID

Diskon Tiket Ancol Spesial Pilkada 2024, Cuma Tunjukkan Jari Bertinta

Taman Impian Jaya Ancol siap dibuka kembali. (Ancol)

Taman Impian Jaya Ancol. (Ancol)

TopCareer.id – Taman Impian Jaya Ancol menggelar promo satu hari hanya untuk besok, Rabu (27/11/2024), bagi kamu yang bisa menunjukkan jari dengan tinta Pilkada.

Potongan harga dapat digunakan untuk berbagai tempat rekreasi yang ada di Ancol termasuk Dufan, Sea World, hingga Atlantis.

Mengutip akun Instagram resmi @ancoltamanimpian, promo ini hanya berlaku untuk pembelian secara offline di loket tiket unit rekreasi, serta hanya berlaku untuk kunjungan 27 November 2024.

Baca Juga: Rabu Pekan Ini Resmi Jadi Hari Libur Pilkada 2024

Selain itu, satu jari bertinta Pilkada berlaku untuk satu tiket promo. Harga juga belum termasuk tiket masuk Ancol dan kendaraan.

Daftar Promo Pilkada 2024 Ancol

Adapun, berikut ini daftar potongan harga khusus Pilkada 2024 untuk tempat rekreasi di Taman Impian Jaya Ancol, pada 27 November 2024:

Baca Juga: Jelang Pilkada 2024, Meta Luncurkan Hub Pemilu

Berikut ini jam operasional untuk tiap unit rekreasi di Ancol:

Exit mobile version