TopCareerID

Beasiswa Djitu 2025 Gelombang 2 Buka Pendaftaran, Cek Syaratnya

Ilustrasi beasiswa. (Gambar oleh Mohamed Hassan dari Pixabay)

TopCareer.id – Yayasan Khouw Kalbe membuka pendaftaran untuk Beasiswa Djitu 2025 Gelombang 2 untuk para perempuan Indonesia.

Periode pendaftaran Beasiswa Djitu 2025 Gelombang 2 dibuka pada 3 Maret sampai 14 April 2025.

Beasiswa DJITU (Disiplin, Jujur, Inovatif, Tanggung jawab, Unggul) bertujuan untuk menciptakan generasi perempuan yang mandiri dan berkarakter, agar mereka dapat mengembangkan diri sesuai potensinya dan membawa perubahan positif di daerah asalnya.

Baca Juga: Beasiswa Astra1st Buka Pendaftaran, Mahasiswa Bisa Jadi Ambassador Astra

Program ini menargetkan talenta perempuan yang sedang menghadapi tantangan sosial-ekonomi, namun memiliki potensi besar untuk menjadi agen perubahan, serta keinginan kuat untuk pendidikan tinggi pada jenjang Diploma Tiga (D3), Diploma Empat (D4), dan Pendidikan Sarjana (S1).

Persyaratan Umum

Baca Juga: Beasiswa LPDP-AAS Buka Pendaftaran hingga 5 Mei 2025

Target Bidang Studi

Benefit

Untuk informasi lebih lanjut dapat dilihat di bit.ly/BukuPanduanDJITU2025-Gelombang2. Sementara untuk pendaftaran bisa dilakukan melalui bit.ly/DaftarDJITU2025-Gel2

Exit mobile version