AS Keluarkan RI dari Status Negara Berkembang. Tapi, Apa Kita Layak Disebut Negara Maju?
Topcareer.id - Baru-baru ini Amerika Serikat (AS) menyatakan bahwa Indonesia tak lagi berstatus sebagai negara berkembang. Pencabutan status ini berpotensi membuat Indonesia kehilangan fasilitas perdagangan ekspor dan impor yang biasa diterima oleh negara berkembang. Ekonom Universitas Indonesia Fithra Faisal Hastiadi...