Find Us on Facebook

Instagram Gallery

Configuration error or no pictures...

SKILLS.ID

Subscribe to Our Channel

Friday, April 19, 2024
redaksi@topcareer.id
Tips Karier

5 Aturan Wawancara Kerja Sambil Makan Siang di Restoran

Aturan 5: Jangan berlama-lama
Memang ide bagus buat ngobrol ngalor-ngidul dulu—-tanya ini itu seperti hobi atau baru bepergian ke mana saja, misalnya—-tapi kamu tentu tak ingin pertemuan ini melebar ke mana-mana, bukan? Jadi, begitu memilih menu, langsung bicarakan apa tujuanmu melangsungkan makan siang bersamanya hari itu. Dan begitu makan siang selesai, jangan lupa untuk berterimakasih padanya atas kesediaannya menyediakan waktu bersamamu.

Banyak yang bisa terjadi saat makan siang. Membuat teman makan siangmu kagum bakal berdampak baik bagi masa depan. Kamu bisa dapat pekerjaan baru atau dapat kontrak kerja menggiurkan. Tapi, di atas semuanya, cobalah untuk menikmati makan siang itu sendiri dan menyenangkan teman makan siangmu.

Jika kamu terlihat menyenangkan dan sopan, kesempatan meraih apa yang dituju bakal lebih besar. Semoga berhasil.*

the authorAde Irwansyah

Leave a Reply