TopCareerID

Mencegah Bibir Kering Ketika Berpuasa

Ilustrasi. (dok. Everyday Health)

Topcareer.id – Bibir kering termasuk keluhan klasik. Apalagi saat bulan puasa.

Asupan minum terbatas, otomatis bibir rentan masalah kekeringan dan pecah yang dalam istilah medis dikenal dengan Cheilitis. Sayangnya banyak orang menyepelekan hal satu ini. Mereka pun malas untuk sekadar mengoleskan pelembap bibir.

Padahal kalau didiamkan, lama-lama kondisinya makin parah dan bibir kamu bisa terluka bahkan sampai berdarah seiring dengan kulit-kulit tipis yang makin terkelupas.

Kondisi terburuknya, bibir kering dan pecah-pecah juga bisa jadi salah satu gejala penyakit-penyakit luar biasa seperti diabetes.

Baca juga: Hai Ladies, Lipstik Tidak Hanya untuk Bibir

Lalu bagaimana supaya kamu tetap tampak segar dengan bibir lembap selama bulan puasa?

Sebelum kami membeberkan tipnya, berikut beberapa hal penting penyebab Cheilitis yang sebaiknya kamu ketahui:

Baca tips solusinya di halaman berikutnya>>

Nah, kalau sudah tahu apa penyebabnya, kamu pasti tahu kan mana-mana saja kebiasaan buruk yang harus dihilangkan?

Tapi khusus untuk alasan dehidrasi kami tentu tak bakal menyalahkan kamu yang wajib menunaikan ibadah puasa. Kini saatnya membagi solusi.

Baca juga: Trik Agar Lipstik Tahan Lama di Bibir Kamu

Gampang kan? Kalau begitu, selamat berpuasa dengan bibir tetap segar dan lembap! * dari Berbagai Sumber

Exit mobile version