Perusahaan Ini Siap Bayar Rp 11 Juta Buat Kamu yang Jago Ngecat
Topcareer.id - Siapa bilang tukang bangunan enggak bisa memiliki gaji hingga 2 digit? Buktinya, PT. Alzubara Manpower Indonesia berani menggaji sekitar Rp10-11 juta bagi mereka yang bisa mengecat berbagai produk di perusahaannya. Nah, lowongan kerja yang dimasukkan kategori posisi Painter...




























