Baznas Buka Beasiswa Kuliah S1 ke Malaysia, Cek Syaratnya
TopCareer.id - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) membuka Beasiswa Cendekia Baznas Albukhary International University (BCB AIU) Batch 4 tahun 2025. Program ini membuka kesempatan bagi pelajar lulusan SMA sederajat untuk melanjutkan kuliah S1 di Malaysia. Tujuannya adalah untuk memberikan akses...