Find Us on Facebook

Subscribe to Our Channel

https://www.youtube.com/@topcareertv1083

Monday, November 25, 2024
idtopcareer@gmail.com
Tips Karier

8 Langkah yang Diperlukan untuk Mulai Kerja di Bidang Marketing

Ilustrasi. Sumber foto: Digital marketing instituteIlustrasi. Sumber foto: Digital marketing institute

5. Mulai blog atau vlog sendiri
Ini sesuatu yang diremehkan. Padalah marketing adalah makhluk sosial. Ketika kita tidak berbicara dengan orang lain dan mencoba mencari tahu ide kampanye epik berikutnya bagaimana cara berhubungan dengan orang banyak. Blogging merupakan cara untuk membuat dunia tahu nada suara kamu, ide-ide kamu, dan keterampilan teknismu.

6. Motivasi diri
Jika kamu menemukan diri melakukan pekerjaan marketing dengan antusiasme penuh bahkan di malam hari, itu hebat. Namun jika tidak, itu tidak berarti bahwa bidang marketing tidak cocok untuk kamu. Ingatlah bahwa setiap orang memiliki masalah motivasi.

Baca juga: Hasil Riset: Wanita Bermakeup Tebal Kurang Penuhi Syarat Jadi Pemimpin

7. Pertimbangkan kembali posisimu
Setelah kamu berhasil closing deal dengan klien dan memberikan hasil terbaik, saatnya bertanya pada diri sendiri, posisi marketing seperti apa yang kamu inginkan. Kamu harus berpikir lebih jauh ke depan, apakah Anda ingin menjadi pengusaha atau apakah kamu ingin dipekerjakan di perusahaan dan menjadi bagian dari sesuatu yang lebih besar dan lebih sedikit stres dan lebih menyenangkan dengan kolega.

8. Terus belajar
Marketing terus berkembang sepanjang waktu. Untuk mempertahankan status profesional kamu, coba dalam seminggu habiskan beberapa jam hanya membaca buku dan artikel marketing, menonton video YouTube dan mendengarkan podcast tentang marketing. *

Editor: Ade Irwansyah

the authorRino Prasetyo

Leave a Reply