Find Us on Facebook

Instagram Gallery

Configuration error or no pictures...

SKILLS.ID

Subscribe to Our Channel

Friday, March 29, 2024
redaksi@topcareer.id
Tren

Cara Jitu Buat Foto Blur jadi Jernih, Yuk Dicoba!

Kamera smartphone. (Dok. Youtube tumbnail)

Topcareer.id – Pernah menghasilkan foto yang hasilnya tidak jelas atau blur, entah karena terburu-buru atau memang camera kamu yang bermasalah, pasti sangat menyebalkan kan? Parahnya lagi kalau momen yang penting itu tidak bisa diulang lagi. Pasti rasa penyesalan bakal menghampiri pikiran kamu.

Eits tapi tenang aja, dalam instagramnya Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) membagikan 3 langkah yang bisa membuat foto blur kamu bisa menjadi jernih. Yuk simak informasi di bawah ini.

Untuk langkah pertama, kamu diminta untuk membuka situs Letsenhance.oi di browser yang biasa kamu gunakan dan buatlah akun terlebih dahulu.

Baca juga: Gak Perlu Bayar, Aplikasi HP Ini Bisa Bikin Foto Makin Keren!

Kedua, drag dan drop (tarik dan jatuhkan) foto yang ingin kamu ubah jadi High Definition (HD) ke lembar yang disediakan. Kemudian tunggu proses hingga 100 persen.

Ketiga, klik “start processing,” dan akan segera muncul gambar yang sudah di upscaling. Disini kamu hanya tinggal mendownload yang sudah diupscale tersebut.

Gimana, kini foto yang bakal kamu pampang di instagram itu sudah terlihat lebih jelas bukan?**(Feb)

the authorSherley Agnesia

Leave a Reply