WHO Ungkap Penyakit yang Berisiko Picu Pandemi
TopCareer.id - Badan Kesehatan Dunia (WHO) menambahkan sejumlah penyakit yang berpotensi memicu pandemi di masa depan. Penambahan ini membuat daftar WHO mengenai patogen yang bisa memicu pandemi di masa depan menjadi lebih dari 30. Daftar tersebut kali ini termasuk virus...































