Google Doodle Rayakan Hari Bumi, Pamerkan Keindahan Alam dari Udara
TopCareer.id - Google hari ini, Selasa (22/4/2025), menampilkan Google Doodle bertema Earth Day atau Hari Bumi 2025. Jika kamu membuka laman pencarian Google.com, tulisan Google bakal menampilkan foto udara dari planet bumi. "Doodle tahunan ini merayakan Hari Bumi, hari libur...