Berjaya di Awal Pandemi, Kini Zoom Ikutan PHK Massal 1.300 Karyawan
Topcareer.id – Pada Selasa (7/2/2023), Zoom mengumumkan akan melakukan pemutusan hubungan kerja atau PHK terhadap 1.300 karyawan atau sekitar 15 persen dari total staf. Bahkan tak hanya itu, Zoom juga melakukan pemotongan gaji signifikan terhadap para eksekutifnya. Dalam sebuah memo...































