BPOM Beri Izin Penggunaan Vaksin Covid Comirnaty untuk Anak Usia 6 Bulan
Topcareer.id – Badan Pengendalian Obat dan Makanan (BPOM) memberikan Izin Penggunaan Darurat atau Emergency Use Authorization (EUA) untuk Vaksin Comirnaty Children (5-11 Years) pada 29 November 2022 dan Vaksin Comirnaty Children (6 Months – 4 Years) pada 11 Desember 2022....