H-4 Natal, Kemenhub Catat 593.771 Orang Bepergian Gunakan Angkutan Umum
Topcareer.id – Berdasarkan catatan Kementerian Perhubungan per 21 Desember 2022 atau H-4 Hari Natal, masyarakat yang bepergian menggunakan angkutan umum selama tiga hari masa pemantauan (sejak 19/12/2022) secara kumulatif mencapai 593.771 penumpang. “Jumlah ini meningkat 35,23 % jika dibandingkan angkutan...































