Ojol Dipastikan Tetap Bisa Lewati 10 Titik Pembatasan Mobilitas
Topcareer.id – Polda Metro Jaya memastikan para driver ojek online (ojol) tetap diperbolehkan melintasi kawasan pembatasan mobilitas di 10 titik DKI Jakarta. Hal itu disampaikan oleh Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo Purnomo. “Sejak awal ojol, kalau dia mau antar...































