Shell akan Pangkas 9.000 Pekerja pada Akhir 2022
Topcareer.id – Perusahaan minyak dan gas ternama Royal Dutch Shell, atau lebih dikenal dengan sebutan Shell, akan memangkas sebanyak 9.000 pekerjaan karena raksasa minyak itu mempercepat peralihan dari bahan bakar fosil. Perusahaan Inggris-Belanda itu mengatakan pada Rabu (30/9/020), bahwa mereka...