Israel Kembangkan Mobil Terbang yang Bisa Landing dan Take Off Secara Vertikal
Topcareer.id - Metro Skyways, anak perusahaan pengembang teknologi aerodinamis yang berbasis di Israel, Urban Aeronautics, akan memproduksi mobil terbang generasi berikutnya dengan bahan bakar hidrogen dan diberi nama Cityhawk eVTOL. Mobil ini direncanakan bisa lepas landas dan mendarat secara vertikal....