Catat, Vaksin AstraZeneca Telah Kantongi Izin Penggunaan dari BPOM dan MUI
Topcareer.id - Saat ini banyak informasi yang meragukan akan keamanan vaksin AstraZeneca yang tiba di Indonesia pada 8 Maret 2021 lalu. Namun nyatanya, Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah memastikan keamanan dan kehalalan vaksin...