Menperin Sebut 3 Sektor Ini Jadi Primadona Ekspor Manufaktur
Topcareer.id – Neraca perdagangan industri pengolahan nonmigas sepanjang Januari-Maret 2021 mengalami surplus sebesar USD3,69 miliar. Capaian positif ini merupakan hasil dari kinerja ekspor manufaktur yang meningkat pada periode tersebut, di mana ada 3 sektor primadona yang memimpin. “Secara kumulatif, nilai...






























