Survei: 64% Pekerja Perempuan Lebih Pede Jadi Manajer, tapi Kesempatan Jarang
Topcareer.id – Menurut survei terbaru dari Monster terhadap 6.847 pekerja menunjukkan, mayoritas (64%) perempuan berpikir bahwa mereka dapat melakukan pekerjaan manajer mereka lebih daripada manajer, dibandingkan 47% pria yang meyakini hal sama. Berdasarkan survei yang dilakukan pada bulan Februari itu,...































