Perangi Covid-19, Veteran Perang Dunia II Galang Dana Hingga RP 513 Miliar
Topcareer.id - Veteran Perang Dunia II Kapten Tom Moore telah menerima penghargaan Pride of Britain Award karena berhasil mengumpulkan dana lebih dari 28 juta poundsterling (sekitar Rp 513 miliar) untuk National Health Service (NHS) di Inggris. Kapten Moore (99), awalnya...































