CEO Twitter Ledek Facebook, WA, dan IG yang Down hingga 6 Jam
Topcareer.id - Jack Dorsey, CEO Twitter melakukan troll (ledekan/candaan) dengan menawarkan diri untuk membeli Facebook, Instagram, serta WhatsApp, karena down di seluruh dunia selama berjam-jam. Pencipta, pendiri, dan ketua Twitter ini semalaman sejak Selasa dini hari (5/10) bersenang-senang di platformnya....































