Angkasa Pura II Catat Lalu Lintas Penerbangan Berangsur Pulih
Topcareer.id – PT Angkasa Pura II (Persero) menyatakan bahwa lalu lintas penerbangan di bandara-bandara milik Perseroan ini mulai berangsur pulih, termasuk juga pada pintu gerbang utama Indonesia, Bandara Internasional Soekarno-Hatta. Pada bulan Juli ini, rata-rata jumlah penerbangan di Soekarno-Hatta berkisar...