Obat Gabungan Ini Diklaim bisa Atasi COVID-19 dan tekan Risiko Kematian Hingga 70%
Topcareer.id - GlaxoSmithKline Plc dan mitranya Vir Biotechnology Inc. telah bekerja sama dengan Eli Lilly and Co. dari Amerika Serikat untuk menguji kombinasi obat antibodi COVID-19 buatan mereka. Glaxo dan Vir menempatkan salah satu dari dua antibodi yang mereka uji...