Ini Alasan Banyak Pengacara Berasal dari Suku Batak
Topcareer.id - Sebutkan nama pengacara terkenal di Indonesia? Kamu mungkin akan sebut nama-nama seperti Hotman Paris Hutapea, Hotma Sitompul, Luhut MP Pangaribuan, Juniver Girsang, Otto Hasibuan, dan masih banyak yang lainnya. Bila ditelisik, semua nama itu punya satu kesamaan: mereka...































