Ini Peran Kampus dalam Upaya Melawan Penyebaran Covid-19
Topcareer.id – Di masa pandemi, setiap orang diminta saling mengambil peran demi melawan virus corona Covid-19. Kampus sebagai lingkungan pendidikan juga memiliki peran tersendiri dalam memerangi wabah Covid-19 di Indonesia. Program Kampus Sehat oleh Kementerian Kesehatan diharapkan mampu menghadirkan sumber...































