250.000 Lampu LED Terangi Restoran ‘Interstellar’ di Meksiko
Topcareer.id - Sebuah restoran unik di Mexico City mengundangmu untuk merasakan makan di bawah bintang-bintang sambil tetap berada di dalam ruangan. Restoran Interstellar yang berukuran seluas 200 meter persegi ini terinspirasi oleh luasnya alam semesta dalam film layar lebar Hollywood...































