Penelitian: Tertawa Tingkatkan Daya Ingat
Topcareer.id - Pernahkah kamu kesulitan mengingat di mana kamu baru saja meninggalkan kunci? Tertawakan saja. Penelitian menunjukkan bahwa tertawa bisa meningkatkan daya ingat jangka pendek pada orang dewasa dan yang lebih tua. Dalam penelitian yang dilakukan di Universitas Loma Linda...































