Mau Mulai Bisnis? Coba Tanya Hal Finansial Ini ke Diri Sendiri
Topcareer.id – Menjadi wirausahawan atau seorang pebisnis bukanlah sesuatu yang mudah dan selalu menyenangkan. Menurut Biro Statistik Tenaga Kerja Amerika Serikat, dua puluh persen dari bisnis kecil gagal setelah hanya satu tahun beroperasi. Jadi sebelum kamu menjabarkan rencana bisnismu, Tara...