Find Us on Facebook

Instagram Gallery

Configuration error or no pictures...

SKILLS.ID

Subscribe to Our Channel

Saturday, April 27, 2024
redaksi@topcareer.id
Profesional

Ini Dia Perbedaan Tes TOEFL dengan IELTS

Ilustrasi. (dok. iStock)

Apa itu TOEFL?
TOEFL adalah akronim untuk Test of English as a Foreign Language (Tes Bahasa Inggris sebagai Bahasa Asing). Ini merupakan tes kecakapan berbahasa Inggris, yang dikembangkan oleh perusahaan Amerika, ETS, untuk mengukur kemampuan membaca, berbicara, menulis, dan kemahiran seseorang dalam bahasa Inggris Amerika.

Baca juga: 6 Bahasa Asing yang Sulit Dikuasai di Dunia

Ada dua metode untuk mengikuti tes ini, yaitu Tes Berbasis Kertas (TOEFL PBT) atau Tes Berbasis Internet (TOEFL IBT). Namun, TOEFL IBT lebih populer. Kamu bisa mendaftar TOEFL IBT di pusat-pusat yang ditunjuk di hampir semua negara. Tes ini diterima di Australia dan Inggris, dan ada kemungkinan bahwa lembaga-lembaga Amerika akan lebih menyukai ujian ini daripada tes IELTS.

  • TOEFL berlangsung selama 4 jam
  • Tes per-seksi nya adalah Reading (60-80 menit), Listening (60-90 menit), Speaking (20 menit), Writing (50 menit)
  • Aksen yang digunakan dalam TOEFL adalah North American, British, New Zealand, Australian
  • TOEFL dilakukan di seluruh dunia
  • Lebih dari 50 tes digelar setiap tahunnya
  • Rentang nilai TOEFL IBT 0 – 120
  • Skor rata-rata minimum yang diterima 78

Editor: Ade Irwansyah

the authorRino Prasetyo

Leave a Reply